169
edits
Changes
no edit summary
Prinsip yang dapat membimbing tentang penambahan bobot ukuran adalah memberikan bobot ukuran yang lebih tinggi untuk set data yang relevan untuk studi Anda. Contoh, saat studi Anda berfokus untuk mencapai penduduk yang paling terpencil di wilayah Anda, tingkat kesesuaian untuk “kepadatan penduduk” akan mendapatkan bobot ukuran yang lebih rendah. Pengukuran yang seharusnya diberikan pada set data perlu berada antara 0 dan 1. Ingat bahwa jumlah semua pengukuran selalu 1.
Hasil dari analisis penilaian ini adalah dua peta: satu dengan untuk kebutuhan akan Panen Air Hujan dan satunya lagi untuk potensi keberhasilan dari implementasi pengimplementasian Panen Air Hujan. Bersama-sama, hal tersebut membentuk dasar bagi langkah ketiga.
===LANGKAH 3. Menggabungkan & Menganalisis Data===